Sabtu, 31 Mei 2008

Membuat Bonsai

Bonsai berasal dari kata Bon yang berarti jambangan dan Sai yang berarti pohon.Bonsai mempunyai pengertian pohon kerdil di dalam pot sebagai hasil pengerdilan dan terasering (proses penyempurnaan bentuk pohon).


Tanaman yang dingin dijadikan bonsai harus mempunyai persyaratan :
1.Mempunyai masa hidup yang panjang.Hal ini diharapkan semakin tua umurnya semaikn indah bentuknya,sehingga menyerupai tanaman yang tumbuh di alam bebas.
2.Mempunyai daun yang ukurannya kecil,sehingga setelah menjadi bonsai maka perbandingan ukuran daun dan ukuran batang dapat serasi.
3.Diameter batangnya dapat berukuran besar.Sehingga bila dikerdilkan bentuk dan rupanya dapat mirip dengan pohon berukuran besar.
4.Dipilih tanaman yang bentuk percabangannya indah dan artistik.

Tidak ada komentar: